Fungsi Filter Tank

Fungsi Filter Tank untuk mengatasi berbagai permasalahan air, sampai dari air bersih sampai air minum atau dikonsumsi, permasalahan air biasanya seperti air yang berbau, kuning/keruh, licin mengandung zat besi dll. Penyaring air hari ini sudah menjadi kebutuhan yang mendesak untuk digunakan karena air sudah banyak yang tercemar terutama di daerah perkotaan dan daerah rawan penduduk.

Fungsi dan Jenis Filter Air

Filter Penyaring Penjernih Air mempunyai fungsi dan jenis yang berbeda-beda tergantung kondisi dan kandungan air yang akan difilter. Dibawah ini ada beberapa fungsi dan jenis filter air.

1.Filter Carbon

Fungsi dari filter carbon ini menggunakan media carbon aktif yang berfungsi untuk menghilangkan bau biogas zat besi dan lain-lainnya. Penyaring ini bisa digunakan untuk menyaring air di dalam tanah dan air PAM yang banyak diaplikasikan pada perumahan dan perkantoran

2. Filter Multi Media

Penyaring Penjernih Air ini menggunakan beberapa macam media karbon aktif silica sand dan zeolit yang mempunyai fungsi untuk menyaring air yang mengandung partikel seperti lumpur, pasir, bau, dan zat besi lainnya.

3. Filter Softener

filter ini disebut dengan softener karena berfungsi untuk melembutkan air, penggsunaan softener ini untuk air yang mengandung tingkat kesadahan yang tinggi. Penyebab kesadahan pada air adalah kandungan zat kapur yang berlebih, sehingga dapat menimbulkan kerak dan air terasa kesat. Media softener ini menggunakan resin kation yang merupakan bahan hasil industri dan berfungsi untuk menyerap kandungan kapur pada air. Penyaring jenis ini banyak digunkan pada pabrik dan industri.

4.Filter Demin

Filter Demin berfungsi untuk mengurangi kandungan mineral  pada air atau sering disebut pula dengan istilah demiralisasi, biasanya menggunakan 2 jenis media resin onion dan kation yang diatur secara khusus. Demiralisasi banyak digunakan di industri.

Baca Juga  desain Filter Tank

5. Filter RO (Reverse Osmosis)

Teknologi penjernih air Reverse Osmosis ini memiliki tingkat penyaringan yang tinggi karna hampir  seluruh kandungan logam dan mineral yang terkandung dalam air dapat disaring. Teknologi penyaringan ini berasal dari Amerika yang dikembangkan oleh NASA yaitu Badan Antariksa Amerika.

Penyaringan ini menggunakan membrane semipermeabel yang mempunyai kerapatan hingga sepersepuluh juta micro, hingga mampu menghasil air yang benar-benar bersih higienis dan klinis cocok untuk air minum dan komsumsi lainnya. Penyaringan air model ini banyak diaplikasikan dari perumahan perkantoran sekolah hingga industry.

Distributor Silica Sand

Kami memberikan Garansi terhadap semua pekerjaan kami sampai unit yang kami perbaiki agar kembali bisa bekerja secara optimal dan menjadi kepuasan tersendiri bagi Customer kami. Kami Distributor Silica Sand  dengan bahan baku yang berkualitas dan harga yang terjangkau.

Contact Person
PT. Rafa Citra Selaras
Racmat Putra
JL.Raya Inpres No.58 C Kelurahan Tengah – Jakarta Timur
Email: Marketing@royalfibreglass.com
Telephone: 021 8778 6466, 021 4167 7686
HP: 0812 1820 7049
Fax: 021 8778 6467